Breaking News
Join This Site
Manfaat Air Rebusan Jagung Untuk Kesehatan

Manfaat Air Rebusan Jagung Untuk Kesehatan

Manfaat Air Rebusan Jagung Untuk Kesehatan - Sungguh menajubkan, tidak hanya jagung saja yang memiliki manfaat yang tinggi. Air rebusan jagung pun memiliki manfaat baik untuk kesehatan. Dan ternyata dapat di jadikan sebagai obat alami, siapa yang tidak tahu kandungan yang terdapat dalam jagung? Tamanan ini mengandung karbohidrat yang tinggi, selain gandum.

Jagungpun banyak di temui dengan harga yang relatif murah. Jagung memiliki kandungan vitamin A vitamin B dan vitamin E jagung menjadi makanan pokok di amerika dan di afrika, jagung banyak di olah sebagai makanan. tanaman jagung hanya berbuah satu kali dalam satu batang, tinggi tamanan jagung sekitar 4 sampai 6 meter.

Manfaat Air Rebusan Jagung Untuk Kesehatan
Manfaat Air Rebusan Jagung
Buah jagung memiliki sumber karbohidrat yang tinggi. Di dalam 100 gram jagung terdapat kalori sekitar 350 kal, dan kandungan karbohidrat 73,0 protein 99,0, lemak 3,8 dan vitamin A vitamin B kalsium dan fosfor.

Manfaat air rebusan jagung untuk kesehatan 

1.penyakit batu empedu
Penyakit batu empedu adalah sebuah cairan di dalam kantong, yang berfungsi untuk pencernaan lemak, apabila cairaan tersebut mengeras maka hal inilah yang sebut sebtu empedu. Cara pengobatannya yaitu pilih jagung muda dan tumbuhan kumis kucing, kemudian rebus bersamaan keduanya campur 150 gram air lalu tunggu 15 menit kemudian anda saring, lalu konsumsilah dengan cara di minum dengan rutin.

2. menurunkan tekanan darah tinggi
Penyakit darah tinggi ialah penyakit yang mana hipertensi atau tekanan darah dalam kondisi kronis, yang mana tekanan darah pada dinding ateri meningkat. Untuk menurunkan darah tinggi menngunakan air rebusan jagung yakni dengan cara merebus jongkol jagung beserta rambut jagung anda rebus dengan sekitar 150 ml air, jika sudah mendidh kemudian anda saring konsumsilah dengan rutin minimal sehari sekali untuk hasil yang maksimal.


3. penyakit batu ginjal
Penyakit batu ginjai ialah salah satu penyakit yang terbentuknya suatu mineral dan asam garam. Pada umumnya batu ginjal di sebabkan karna terbentuknya urin berkonsentrasi, pada mineral mengkristal dan akan mengumpal. Untuk cara pengobatan penyakit batu ginjal secara alami mengunakan air rebusan jagung, anda cukup menyiapkan 5 tongkol jagung dengan rambutnya dan daun keji beling sekitar 10 lembar. Rebus bahan tersebut dengan air 150 ml kemudian anda saring. Konsumsilah dengan rtutin hingga batu ginjal anda sembuh . 

4.mengobati penyakit diabetes
Penyakit diabetes ialah salah satu penyakit yang di sebabkan oleh meningkatnya kadar gula darah yang di sebabkan karna adanya gangguan metabolisme dalam tubuh. Manfaat air rebusan jagung dapat berfungsi sebagai pengobatan penyakit diabetes, caranya hanya dengan mudah rebuslah jagung berserta tangkainya setelah itu anda konsumsi airnya, dengan rutin  karna rasa manis alami dari jagung baik di konsumsi pada penderita diabetes. 

5. pengobatan alami untuk mengatasi ngompol pada anak-anak
jika pada bayi atau balita yang mengompol adalah salah satu hal yang wajar, namun apabila sudah beranjak anak-anak atau berumur 5 tahun ke atas mengompol adalah salah satu hal yang harus di cegah, manfaat rebusan air jagung dapat berfungsi untuk mengobati ngompol pada anak-anak, dengan cara rebus rambut jagung dengan ukuran 1 gelas, kemudian minumkan pada anak-anak sebelum tidur. 

Perhatian, konsumsilah sesuai ukuran jangan samapi berlebihan karna dapat menurunkan tekanan darah secara drastis. Namun hal ini juga baik untuk penderita darah tinggi. 
Sekian tentang ulasan mengenai rebusan air jagung yang bermanfaat untuk kesehatan

> Berkomentarlah Sesuai Topik
> Jangan Sungkan Bertanya Jika Ada Yang Ingin Di tanyakan
> Diharpakan Jangan Meninggalkan Link Aktive
> Semoga Artikel Di Atas Membantu

> Terimakasih " Salam Klinikrea.com "

Emoticon